Kamis, 12 Januari 2017

MANFAAT HIPNOTERAPI BAGI KESEHATAN DAN PSIKOLOGI


layanan psikologi,layanan psikologi di indonesia,layanan biro psikologi,layanan psikologi di malang,manfaat hipnoterapi,manfaat hipnoterapi bagi kesehatan,manfaat hipnoterapi bagi pendidikan,manfaat hipnoterapi bagi kesehatan pdf,manfaat hipnoterapi adalah,apa manfaat hipnoterapi,manfaat dari hipnoterapi,apa manfaat dari hipnoterapi,manfaat terapi hipnoterapi,manfaat dan tujuan hipnoterapi,manfaat hipnoterapi untuk kesehatan


Hipnoterapi ialah gabungan dari berbagai bidang ilmu yakni, Neuro Linguistics Programming (NLP), Inner Power, Mind Power, termasuk yang disebut sebagai Eastern Hypnosis. Tidak jarang banyak dari kita yang belum mengetahui ketika mendengar kata hipnoterapi, dan salah mengartikan tentang hipnoterapi itu sendiri.

Dengan membaca testimoni mengenai metode hipnoterapi, Anda bisa menemukan banyak hal yang mengejutkan salah satu contohnya adalah terdapat orang yang tidak mengkonsumsi makanan tertentu, setelah dilakukan terapi dengan metode hipnoterapi orang tersebut bisa memakannya, kemudian ada juga orang yang kurang memiliki kepercayaan diri saat bergaul dengan lingkungan sosialnya dan setelah di lakukan metode hipnoterapi tiba-tiba orang tersebut memiliki kepercayaan diri yang baik dalam bergaul dengan lingkungan sosialnya.

Dalam diri kita terdiri dari badan atau tubuh, jiwa dan pikiran. Tubuh, jiwa, dan pikiran yang ada merupakan satu kesatuan yang saling berkaitan antara satu dengan yang lainnya. Jika pikiran kita berat, akibatnya tubuh akan merespon dengan menimbulkan berbagai efek yang kurang baik dalam tubuh kita. Hipnoterapi adalah metode yang dapat menjangkau alam bawah sadar dalam diri kita. Di dalam alam bawah sadar terletak keyakinan kita tentang masalah yang kita alami, selain keyakinan tentang permasalahan dalam alam bawah sadar terletak juga memori jangka panjang serta emosi. Karena sebenarnya masalah terdapat pada pikiran dalam alam bawah sadar kita dan hipnoterapi merupakan metode yang bisa menjangkau alam bawah sadar kita, yang menjadikan hipnoterapi sebagai alternatif untuk menyembuhkan permasalahan yang berhubungan dengan pikiran atau emosi kita.

MANFAAT HIPNOTERAPI

Ada beberapa fakta terkait dengan hipnotis atau hipnoterapi. Jika dalam diri seseorang tidak menginginkan untuk menceritakan suatu hal terkait permasalahannya maka seseorang tersebut bisa tidak mengungkapkannya dengan kata lain orang tersebut sedang melakukan kebohongan. Orang yang sedang melakukan metode hipnoterapi akan merasa rileks sehingga orang akan menceritakan permasalahannya dengan rasa nyaman. Hipnoterapi bukan lah suatu tindakan yang menggunakan kekuatan tertentu, di luar negeri hipnoterapi sudah menjadi bagian dari keilmuan Psikologi, sedangkan untuk di indonesia masih terdapat perdebatan bahkan penolakan.

Berikut merupakan beberapa manfaat dengan dilakukannya metode hipnoterapi sebagai alternatif pengobatan.

Dalam bidang pendidikan dan pengembangan diri, dimana terdapat permasalahan seperti kondisi emosi atau mental yang kurang srabil, masalah persepsi terhadap belajar, mental blocking, trauma masa lalu, pengalaman kurang mengenakkan, perasaan tercemoohkan, dan merasa direndahkan. Hal tersebut akan mengganggu proses pembelajaran yang memiliki dampak berupa kemalasan tanpa diketahui penyebabnya. Peran hipnoterapi disini ialah melepaskan emosi negatif, sehingga dapat berlanjut ke proses belajar yang lebih tinggi. Selanjutnya adalah meningkatkan motivasi dan rasa percaya diri. Dengan menggunakan metode hipnoterapi ini dapat membantu menumbuhkan dan mengembangkan motivasi yang dimiliki oleh individu, meningkatkan kepercayaan diri yang dimiliki oleh individu, mengatasi hambatan mental, fobia, trauma, dan membuang perasaan tidak enak yang harus dilakukan dengan cara dan prosedur hipnoterapi yang tepat.

Selain yang dijelaskan diatas hipnoterapi juga dapat membantu banyak hal yakni, paranoid, perasaan cemas berlebihan, depresi, stress, insomnia, patah hati, luka batin, malu berlebihan, sering menunda pekerjaan, yang sifatnya menahun dan terasa sulit disembuhkan. Dengan menggunakan metode hipnoterapi ini terapis akan berusaha menyentuh emosi dan batin para kliennya untuk menemukan akar permasalahan yang di alami oleh para klien.

Hipnoterapi juga bisa menyembuhkan penyakit dalam, karena sebagian penyakit disebabkan karena adanya tekanan dan juga stres yang berlebih. Tugas para terpis disini adalah menyembuhkan pikiran yang membuat anda menjadi stres dan tertekan. Perlu juga untuk di ketahui bahwa, jika anda ingin melakukan metode hipnoterapi, anda harus melakukannya dengan orang yang sudah ahli di bidangnya, agar teknik yang dilakukan bisa sesuai agar proses penyembuhan bisa berjalan dengan baik. Selain itu jika melakukan metode hipnoterapi tidak dilakukan oleh para ahli di bidangnya akan menimbulkan efek samping yakni munculnya memori palsu yang dapat mempengaruhi pikiran klien secara negatif.

Untuk konsultasi Training Motivasi Malang, Outbound Malang, Batu alam Rafting, Kaliwatu Rafting, WisataMalang, Travel dan Hotel di Malang Jatim yang sesuai dengan kebutuhan tim anda, Silahkan menghubungi office kami untuk informasi lebih lanjut :

JAKARTA
Jl. Rawamangun Muka Raya No. 5 RT. 4 RW. 14 Rawamangun – Jakarta Timur 13220
Mobile: 085 311 091 054 / 081 334 664 876
SURABAYA
Jl. Purwodadi 2 No. 54B Surabaya
Mobile: 087 836 152 078 / 085 755 059 965
MALANG
Perum Taman Landungsari Indah N1 Malang
Mobile : 081937735050 / 082 231 080 521 / 085 791 320 238
No. Telp : 0341 5032699
Pin BB : 5E0C2C45
Email :
indonesiasukses@yahoo.com
indonesia.tips@gmail.com



Tidak ada komentar:

Posting Komentar