Setiap orang membutuhkan
motivasi untuk dapat meraih prestasi terbaik. Begitu pula juga karyawan pasti
membutuhkan motivasi dalam mencapai target yang diinginkan perusahaan. Hal ini merupakan
hal yang wajar karena setiap karyawan yang bekerja secara terus menerus pasti suatu
saat akan merasa jenuh dan hal itu dapat menurunkan produktivitas kerja. Oleh
sebab itu, karyawan membutuhkan penyegaran agar tidak merasa jenuh bekerja di
kantor.
Salah satu usaha yang dapat
dilakukan untuk meningkatkan kinerja karyawan yaitu dengan menyelenggarakan training motivasi. Training motivasi merupakan pelatihan pemberian dorongan, stimulus
dan semangat kepada peserta untuk melakukan sesuatu agar tercapai tujuan yang
diinginkan. Banyak manfaat yang akan didapatkan dari kegiatan training motivasi,
antara lain :
Manfaat yang diperoleh karyawan
1. Memberikan semangat baru sehingga dapat
meningkatkan etos kerja
2. Mempererat hubungan antar karyawan sehingga
dapat meningkatkan kerjasama dalam memecahkan masalah perusahaan
3. Karyawan mendapatkan penyegaran agar tidak bosan
menghadapi rutinitas kerja
· Manfaat bagi perusahaan
1. Perusahaan bisa memenuhi target yang telah
ditentukan
2. Produktivitas kerja meningkat
TRAINING MOTIVASI BAGI KARYAWAN
Biasanya kegiatan training motivasi diadakan oleh
perusahaan setahun sekali yang dikemas sekaligus dengan outbound. Kegiatan
outbound ini dapat menghilangkan rasa jenuh akibat rutinitas sehari-hari dan juga
memberikan efek positif pada semangat kerjasama karyawan. Hal tersebut yang
akan dibutuhkan perusahaan untuk mengatasi berbagai masalah yang dihadapi.
Supaya training motivasi lebih efektif maka semua karyawan mulai pimpinan sampai bawahan diwajibkan untuk mengikutinya. Sering kali kegiatan training motivasi juga digabung dengan
acara yang lain seperti gathering karyawan, rapat kerja dan refreshing. Harapan setelah mengikuti training motivasi ini semua karyawan dapat
lebih bersemangat menghadapi tantangan perusahaan kedepannya.
Kebanyakan perusahaan mengadakan training motivasi diselenggarakan di
awal tahun atau akhir tahun. Hal ini dikarenakan pada awal atau akhir tahun
semua karyawan sangat jenuh dan stress membuat laporan kegiatan tahunan dan
rencana kegiatan tahunan. Training
motivasi dilakukan dalam meningkatkan prestasi kerja karyawan, maka
perusahaan harus mengadakan kegiatan ini secara rutin agar semu rencana dan
target perusahaan dapat terpenuhi.
Untuk konsultasi Training Motivasi Malang, Outbound Malang, Batu alam Rafting, Kaliwatu Rafting, Wisata Malang, Travel dan Hotel di Malang Jatim yang sesuai dengan kebutuhan tim anda, Silahkan menghubungi office kami untuk informasi lebih lanjut :
JAKARTA
Jl. Rawamangun Muka Raya No. 5 RT. 4 RW. 14 Rawamangun – Jakarta Timur 13220
Mobile: 085 311 091 054 / 081 334 664 876
SURABAYA
Jl.Purwodadi 2 No. 54B Surabaya
Mobile: 087 836 152 078 / 085 755 059 965
MALANG
Perum Taman Landungsari Indah N1 Malang
Mobile : 085311091054/087836152078/085855494440
JAKARTA
Jl. Rawamangun Muka Raya No. 5 RT. 4 RW. 14 Rawamangun – Jakarta Timur 13220
Mobile: 085 311 091 054 / 081 334 664 876
SURABAYA
Jl.Purwodadi 2 No. 54B Surabaya
Mobile: 087 836 152 078 / 085 755 059 965
MALANG
Perum Taman Landungsari Indah N1 Malang
Mobile : 085311091054/087836152078/085855494440
No. Telp : 0341 5032699
Pin BB : 5E0C2C45
Email :indonesiasukses@yahoo.com indonesia.tips@gmail.com
Pin BB : 5E0C2C45
Email :indonesiasukses@yahoo.com indonesia.tips@gmail.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar